Home Ekonomi Politik Nasional Daerah Hukrim Gaya Hidup Internasional Indeks
Follow Us ON :
 
Kurang nya Kesadaran Masyarakat Sehingga Vaksinasi Polio hanya 18 Persen


Pekanbaru | Rabu 19-04-2023, 10:23 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pencapaian vaksinasi Polio masih sangat rendah di Pekanbaru. Hal ini disebabkan rendahnya kesadaran masyarakat membawa anak-anaknya untuk mengikuti vaksinasi Polio yang fasilitas kesehatan."Capaian vaksinasi Polio memang belum mencapai target. Dari 95.000 orang sasaran, vaksinasi Polio baru mencapai 18 persen," kata Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pekanbaru Dokter Zaini Rizaldy, Selasa (18/4).Vaksinasi Polio ini digelar Dinkes secara massif karena ada

Selengkapnya

Mulai Diberlakukan Larangan Angkutan Barang Melintas Mulai 17 April Menjelang Mudik Lebaran


Pekanbaru | Selasa 18-04-2023, 08:34 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Kendaraan besar dan angkutan barang dilarang beroperasi saat libur Lebaran Idulfitri 1444 H. Larangan ini berlaku mulai tanggal 17 April pukul 16.00 WIB sampai dengan tanggal 21 April pukul 24.00 WIB.Kepala Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru Yuliarso, melalui Kepala Bidang Angkutan Khairunnas mengatakan, aturan ini untuk mendukung kelancaran arus mudik lebaran. Apalagi pemerintah memprediksi arus mudik lebaran melonjak pada tahun ini.Larangan melintas bagi angkutan

Selengkapnya

Pemko Pekanbaru Menggelar Festival Lampu Colok


Pekanbaru | Selasa 18-04-2023, 08:33 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru kembali menggelar festival lampu colok, pada Senin (17/4) malam nanti. Festival ini akan dibuka langsung oleh Pj Wali Kota Pekanbaru, Muflihun di Halaman Kantor Camat Kulim, Kota Pekanbaru."Tahun ini kita kembali menggelar festival lampu colok. Pembukaan festival akan kita gelar di Halaman Kantor Camat Kulim, oleh Pj Wali Kota Pekanbaru, Muflihun nanti malam," ujar Kepala Disbudpar Kota Pekanbaru Masriyah.Menurutnya, festival

Selengkapnya

Diminta KPK RI Segera Periksa Pejabat Bank Riau Kepri,Terkait Pinjaman 100 M Bupati Meranti


Pekanbaru | Senin 17-04-2023, 18:07 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Heboh Terpampang spanduk bertuliskan "KPK Periksa Pejabat BRK 100 M Pinjaman Adil Bem Nus Riau" di menara dan merdu BRK Pekanbaru. Tampak terpampang sebuah sepanduk di pagaran menara dang merdu Bank Riau Kepri (BRK) Pekanbaru pada (17/04/2023).Sepanduk yang bertuliskan "KPK Periksa Pejabat BRK 100 M Pinjaman Adil Bem Nus Riau" ini menyita banyak perhatian pengendara yang melintas saat sedang mencari makanan sahur.Untuk mendapatkan penjelasan terkait adanya

Selengkapnya

Pemko Safari Ramadan Terakhir Melakukan Tahun Ini di Masjid Nurul Jannah Rumbai


Pekanbaru | Senin 17-04-2023, 10:19 WIB

PEKANBARU , Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru menggelar Safari Ramadan terakhir di Masjid Nurul Jannah, Kelurahan Sri Meranti, Sabtu (15/4/2023) malam. Sepanjang Safari Ramadan ini, Pemko Pekanbaru banyak mendapat masukan dari tokoh masyarakat. "Hari ini, kami menggelar Safari Ramadan terakhir untuk tahun ini. Safari Ramadan ini merupakan kegiatan rutin," kata Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru Muflihun. Selama Safari Ramadan, masjid selalu ramai dan penuh. Karena, Muflihun

Selengkapnya

Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru akan Merazia KIR di Pintu Keluar Masuk


Pekanbaru | Jumat 14-04-2023, 15:52 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru, akan menggelar razia KIR atau bebas pengujian kendaraan bermotor terhadap angkutan lebaran di pintu-pintu keluar masuk."Kalau ternyata nanti saat razia mereka belum melakukan uji KIR, itu akan dilakukan penindakan," ujar Kepala Dishub Kota Pekanbaru Yuliarso, Kamis (13/4).Disampaikannya, razia KIR bagi angkutan lebaran bertujuan memberikan kenyamanan dan keamanan bagi warga yang mudik ke kampung halaman pada Idul Fitri

Selengkapnya

Untuk Mencegah Stunting,Dinkes Pekanbaru Meminta Remaja Agar Tak Terjerumus Pernikahan Dini


Pekanbaru | Kamis 13-04-2023, 09:41 WIB

PEKANBARU ,Liputanonline.com - Salah satu faktor penyebab munculnya stunting adalah pernikahan ini. Pasalnya, pasangan muda belum memenuhi syarat-syarat untuk menikah bila ditinjau dari bidang kesehatan."Saat ini, isu yang tak kalah penting itu dari stunting adalah pernikahan dini. Seorang anak menjadi stunting karena adanya pernikahan dini kedua orang tuanya. Mereka belum memenuhi syarat-syarat kesehatan untuk menikah," kata Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pekanbaru Dokter Zaini Rizaldy,

Selengkapnya

LSM PPIR Kritik Agenda Pemko Pekanbaru,Diduga Sibuk dengan Urusan Pribadi


Pekanbaru | Rabu 12-04-2023, 18:24 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Masyarakat Kota Pekanbaru mengritik jadwal kegiatan Pejabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun,S.STP., MAP dan Sekertaris Daerah (Sekda) Kota Pekanbaru, dua hari terakhir ini kedua Pejabat Publik tersebut tidak ada agenda jadwal kegiatan dalam melayani masyarakat sejak 11 dan 12 April 2023. Kritikan masyarakat ini dan rekan-rekan media, Rabu (12/04/23). Dalam kritikannya menduga bahwa ketidak adanya jadwal kegiatan Muflihun dan Indra Pomi dalam melayani masyarakat

Selengkapnya

Sekdako Menghimbau Kepada Perusahaan Yang di Pekanbaru Agar Mulai Membayar THR Lebaran


Pekanbaru | Rabu 12-04-2023, 10:25 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru, imbau perusahaan untuk segera bayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) mulai pekan ini. Pasalnya, lebaran Idulfitri hanya tinggal 10 hari lagi. Pihak perusahaan sudah bisa mulai membayarkan terhadap karyawan masing-masing.Imbauan ini disampaikan langsung oleh Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution. Ia menyebut THR merupakan salah satu hak dari karyawan. Oleh sebab itu pihak perusahaan wajib

Selengkapnya

Turunnya Secara Drastis Angka Anak Stunting di Pekanbaru Saat Ini


Pekanbaru | Rabu 12-04-2023, 10:24 WIB

PEKANBARU , Liputanonline.com - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pekanbaru mencatat penurunan jumlah anak yang mengalami stunting (gangguan pertumbuhan anak) hingga Maret 2023. Saat ini, angka anak yang menderita stunting sebanyak 115 orang."Jumlah anak stunting yang dilaporkan setiap bulan di posyandu itu 318 orang pada akhir 2022. Tapi, sekarang sudah menjadi 115 orang anak. Angkanya sudah menurun," kata Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Pekanbaru Dokter Zaini Rizaldi, Selasa (11/4).Pemko

Selengkapnya

BPBD Kota Pekanbaru Gelar Pelatihan JITUPASNA Untuk Program Penanggulangan Bencana


Pekanbaru | Selasa 11-04-2023, 09:42 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Pekanbaru menggelar pelatihan Pengkajian Kebutuhan Pasca Bencana (JITUPASNA) di Hotel Royal Asnof, Senin (10/4). JITUPASNA merupakan program penanggulangan bencana BPBD Pekanbaru sebagai tahapan sebelum dilakukannya rehabilitasi dan rekonstruksi pasca bencana.Kepala Pelaksana (Kalaksa) BPBD Pekanbaru Zarman Candra mengatakan, pelatihan JITUPASNA ini diikuti oleh 50 peserta dari beberapa organisasi perangkat daerah

Selengkapnya

Pemko dan Polresta Pekanbaru Dirikan 5 Pos Pengamanan dan 1 Pos Pelayanan Menjelang Idulfitri


Pekanbaru | Senin 10-04-2023, 10:15 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) dan Polresta Pekanbaru telah membahas antisipasi mudik Lebaran. Pemko dan Polresta Pekanbaru akan mendirikan lima pos pengamanan dan satu pos pelayanan mudik."Kami akan mengantisipasi mudik Lebaran. Kami bersama Polresta akan membentuk lima pos pengamanan dan satu pos pelayanan," kata Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution, Sabtu (8/4/2).Lima pos pengamanan akan didirikan di gerbang kawasan Purna MTQ, pintu masuk ke

Selengkapnya

Aktivasi Identitas Kependudukan Digital di Pekanbaru Masih Tujuh Persen


Pekanbaru | Senin 10-04-2023, 10:14 WIB

PEKANBARU , Liputanonline.com - Capaian aktivasi Identitas Kepndudukan Digital (IKD) di Kota Pekanbaru masih di bawah 10 persen. Padahal tahun ini Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Pekanbaru menargetkan aktivasi IKD tahun ini mencapai 25 persen.Namun kenyataannya capaian aktivitasi IKD pada Triwulan I tahun 2023 baru mencapai tujuh persen. Ada sekitar 12.000 orang sudah melakukan aktivasi IKD sejak awal tahun ini."Capaian baru 12 ribuan orang pe Maret ini, lebih kurang

Selengkapnya

Dinas Kesehatan dan BBPOM Uji Takjil di Pasar Ramadan Secara Acak


Pekanbaru | Minggu 09-04-2023, 09:02 WIB

PEKANBARU , Liputanonline.com - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pekanbaru dan Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) Pekanbaru menguji takjil (kudapan yang dimakan saat berbuka puasa) secara acak di tiap Pasar Ramadan. Tahun ini, temuan takjil mengandung zat berbahaya, berformalin, maupun mengandung boraks sudah jauh menurun dibandingkan tahun-tahun sebelumnya."Dari hasil pengamatan kami dengan BBPOM, memang ada ditemukan beberapa makanan atau takjil di pasar Ramadan yang tidak layak

Selengkapnya

Pekanbaru Deflasi di Akhir Maret, Harga Bahan Pokok Tertentu Turun


Pekanbaru | Sabtu 08-04-2023, 10:40 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pekanbaru mengalami deflasi 0,17 persen pada akhir Maret. Hal ini dipengaruhi turunnya harga bahan pokok yang gampang bergejolak.Hal ini diungkapkan Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution, Kamis (6/4). "Ternyata, inflasi nasional juga mengalami penurunan 0,3 persen," katanya.Sebenarnya, inflasi dapat dikendalikan jika masyarakat mengatur pola belanja. Masyarakat cukup membeli keperluan sesuai kebutuhan."Jangan beli barang hanya untuk

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Bupati Meranti Diwakili Sekda Menghadiri Musrenbangnas Tahun 2024
02 Bupati Meranti Beraudiensi Bersama Jajaran Direksi PT Riau Petroleum WK Malacca Strait
03 Pemkab Kuansing Terima Bantuan ATENSI Sebanyak 224 dari Kemensos
04 Pemkab Kuansing Sampaikan Nota Pengantar Keterangan LKPj Bupati Kuansing Tahun 2023
05 Kemenag Rohul lakukan Manasik Haji Selama 3 Hari untuk para jch
06 Buka 23 Pendaftaran Untuk Anggota Pawascam, Bawaslu Kampar
07 Gugat Hasil KPU Rohul, Tiga Partai Tidak Terima Hasil Pileg
08 Hasil Telah Keluar, 50 Nama Nama DPRD Kota Pekanbaru Yang Telah Terpilih
09 Ini Dia, Ketiga Calon Nama Yang Maju Menjadi Calon Walikota Pekanbaru
10 F.SPTI Aksi Unjuk Rasa Meminta Copot Serta Evaluasi Kepala Disnaker Rohul
11 Kejaksaan Rohul Gelar Peringatan HUT PERSAJA ke-73
12 Tingkatkan Produktivitas Pertanian, Pj. Bupati Dukung Percepatan Pembangunan PLTS Irigasi di Ataran
13 Sekda Jadikan Peringatan Hari Kartini Momentum Bangkitkan Semangat Kesetaraan dan Keadilan Gender
14 Bupati Rohul Sukiman Hadiri Opening Ceremony Gebyar Gernas BBI/BBWI dan Lancang Kuning Carnival 2024
15 Bupati Meranti Menghadiri Lancang Kuning Carnaval Provinsi Riau tahun 2024
16 Sekdako Pekanbaru Membuka Investment Forum Komwil I Apeksi
17 Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan Terbaik 2 Penurunan Angka Stunting di Provinsi Riau
18 Ikuti Bazar UMKM di Gebyar Gernas BBI/BBWI Lancang Kuning 2024, UMKM Rohul Semakin Dikenal
19 Bupati Rohul Sambut Menhub dalam kunkernya ke Bandara TuanKu Tambusai Rokan Hulu
20 Penurunan Angka Stunting di Kuansing, TPPS Mengadakan Rapat Penilaian Kinerja Stunting
21 Bupati Meranti Hadiri Rapat Koordinasi Kades se-Provinsi Riau
22 Wabup Rohil Pimpin Secara Langsung Acara FGD Penyusunan Peta Potensi Investasi Rohil
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© PT.RAFAEL LIPUTAN ONLINE PERS - LIPUTANONLINE.COM - AKTUAL & TERPERCAYA