Home Ekonomi Politik Nasional Daerah Hukrim Gaya Hidup Internasional Indeks
Follow Us ON :
 
AKP Teguh Wiyono,Pimpin Langsung Upaya Kemacetan di Jalan Lintas Timur Palas-Terantang Manuk
Sabtu, 18-09-2021 - 16:14:43 WIB
AKP Teguh Wiyono,Pimpin Langsung Upaya Kemacetan di Jalan Lintas Timur Palas-Terantang Manuk
TERKAIT:
   
 

Pelalawan, Liputanonline.com - Peristiwa naas tergulingnya mobil Trackuler Pengangkut Barang di Desa Palas Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan Provinsi Riau Pada tanggal 15 September lalu membuat arus lalu lintas macet hampir sepanjang satu kilometer. Mobil Trackuker yang diduga  membawa karet tersebut tidak sanggup berjalan di pendakian yang cukup tinggi tanjakannya. Sehingga mobil atrek ke belakang dan langsung terguling dengan posisi bagian belakang badan mobil tersebut hampir menutupi seluruh badan jalan.

Peristiwa tersebut membuat Satlantas Polres Pelalawan  Kabupaten Pelalawan yang dipimpin Kasat lantas Polres Pelalawan AKP Teguh Wiyono, SH.,MH cepat tanggap untuk mengantisipasi dan mengurai kemacetan arus lalu lintas dengan cara menertibkan kendaraan-kendaraan pengguna jalan yang berlalu lalang mulai pada Rabu,15/9/2021 sekira pukul  pukul 07.30 WIB hingga Jumat 17/9/2021 sekira Pukul 04.30 Wib, sampai pukul 06.30 Wib setelah badan mobil tersebut berhasil dievakuasi oleh petugas.

Kendatipun arus lalu lintas yang begitu padat, tidak menjadi penghalang bagi satuan lalu lintas Polres Pelalawan tersebut menertibkan kendaraan-kendaraan, agar tidak terjebak macet yang berkepanjangan. Kasat Teguh Wiyono bersama Personilnya bekerja keras  untuk mengatur arus lalu lintas yang sangat padat itu.

Pantauan Media di lapangan, tampak kasat lantas Polres Pelalawan Teguh Wiyono dengan sangat sibuknya mengatur arus lalu lintas yang macet dengan antrean cukup panjang dengan suasana ramai kedaraan yang berlalu lalang baik dari arah Rengat maupun arah dari Pekanbaru.

Dalam arahannya Kasat lantas Teguh Wiyono  mengatakan,
"Saya meminta kepada masyarakat atau para pengendara motor dan mobil agar bisa tertib, sabar dengan berada di jalurnya, agar kemacetan ini bisa diurai dengan baik", ujarnya.

Lanjut Kasat "Alhamdulillah kondisi kemacetan tersebut dengan aman dan terkendali, akhirnya berhasil kita tertibkan bersama tim, kemacetan arus lalu lintas yang memadati ruas jalan lintas timur desa Palas Terantang Manuk ini bisa kembali normal dan lancar", katanya mengakhiri.

Diwaktu yang berbeda, Kapolres Pelalawan AKBP. Indra Wijatmiko.S.IK Ketika dikonfirmasi media ini mengatakan. “Terima kasih saya ucapkan kepada anggota Satlantas Polres Pelalawan dan unit Sektor Pangkalan Kuras yang telah berkerja dengan baik melakukan pelayanan kepada masyarakat dan telah menertibkan  pengendara kendaraan roda empat, angkutan umum, atau mobil pengangkut barang, serta roda dua dalam keadaan hujan yang sangat deras”, ujar Kapolres Pelalawan bangga.(Tim)


Editor: FIRMAN ZALUKHU




 
Berita Lainnya :
  • Bupati Meranti Diwakili Sekda Ikut Meresmikan Kantor Cabang Bank Panin Selatpanjang
  • Bupati Meranti Diwakili Asisten I Membuka Gelar Karya P5 Kasih Maitreya
  • Pj Walikota Pekanbaru Ingin Insentif ASN Pulih
  • Pemko Pekanbaru Menggesa Proses Penyerahan Aset Jalan ke Pemprov Riau
  • Paripurna Istimewa Yang Tidak Korum Dibanjiri Interupsi di Luar Agenda Sidang
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Bupati Meranti Diwakili Sekda Ikut Meresmikan Kantor Cabang Bank Panin Selatpanjang
    02 Bupati Meranti Diwakili Asisten I Membuka Gelar Karya P5 Kasih Maitreya
    03 Pj Walikota Pekanbaru Ingin Insentif ASN Pulih
    04 Pemko Pekanbaru Menggesa Proses Penyerahan Aset Jalan ke Pemprov Riau
    05 Paripurna Istimewa Yang Tidak Korum Dibanjiri Interupsi di Luar Agenda Sidang
    06 Wabup Indra Gunawan Hadiri prosesi adat jalang monjalang mamak
    07 Rektor UPP Rohul Wisudakan 425 Mahasiswa
    08 Ketua DPRD Wansori Sambangi Kediaman Pasien Pauzi Ramadhan Setelah Dirawat RS Urip Sumoharjo
    09 Pemkab Rohul Jadwal Keberangkatan JCH Calon Haji Tahun 2024
    10 Kejari Bersama Diskominfo Gelar Pelatihan Jurnalistik Bagi Staff
    11 Lakukan Uji Kompetensi Wartawan Angkatan XXIII, Terlaksana Di Pekanbaru
    12 Kecelakaan Maut Di Tol Pekanbaru - Dumai, Tewaskan Dua Orang
    13 Harapan Plt Kakan Kemenag Pekanbaru:Siswa Madrasah Diharapkan Terus Tingkatkan Prestasi
    14 Cegah Inflasi Pasca Lebaran, Pj.Bupati Subsidi Harga Bawang Merah dan Ikan
    15 Bupati Meranti Menghadiri Pembukaan MTQ ke-42 Tingkat Provinsi Riau
    16 Sentra UMKM Targetkan Sudah Launching Pertengahan Mei
    17 Asisten II Kota Pekanbaru Meresmikan Rumbai Food Paradise
    18 Madri Daud Himbau Pemda Tidak Memberikan TPP Dan Gunakan Anggaran Daerah Bagi Pejabat 22 Maret
    19 Kelmi Amri Siap Maju Menjadi Calon Bupati Rohul Periode 2024-2029
    20 Kafilah Meranti Ikuti Pawai Taaruf MTQ ke-42 Provinsi Riau di Kota Dumai
    21 Bupati Kuansing Gelar Audiensi Bersama IKKSi Dumai
    22 Kontingen Pemko Pekanbaru Ikut Menyemarakkan Pawai Taaruf MTQ Provinsi Riau ke-42
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © PT.RAFAEL LIPUTAN ONLINE PERS - LIPUTANONLINE.COM - AKTUAL & TERPERCAYA