Home Ekonomi Politik Nasional Daerah Hukrim Gaya Hidup Internasional Indeks
Follow Us ON :
 
Ditengah Wabah Covid 19, Wartawan Termasuk Salah Satu Orang Yang Paling Berjasa


Siak | Jumat 24-04-2020, 09:41 WIB

Siak, Liputanonline.com - Bupati Siak Drs .H.Alfedri MSi menuturkan pada kesempatan silaturahmi menjelang menyambut puasa ramadhan 23/4 dihalaman kantor Bupati Siak.Dikatakan Alfedri rekan - rekan media yang bertugas ditengah - tengah wabah virus Corona ini khususnya disiak, ini juga merupakan salah satu orang paling berjasa, disamping tenaga medis, para dokter, sukarelawan dan pihak - pihak yang terlibat dalam penanganan memutus mata rantai Covid 19 ini.Yang mana wartawan yang mempublikasikan

Selengkapnya

Peduli Tenaga Medis, RAPP Salurkan Bantuan APD Lewat Pemkab Siak


Siak | Senin 20-04-2020, 19:45 WIB

Siak, Liputanonline.com - Kepedulian terhadap tenaga medis yang menjadi garda terdepan Penanganan Covid-19 di Kabupaten Siak, diwujudkan RAPP Group, APR, Asian Agri, Apical, dan Tanoto Foundation dengan menyerahkan bantuan APD (Alat Pelindung Diri) dan sejumlah kebutuhan medis lainnya melalui Pemerintah Kabupaten Siak, untuk selanjutnya disalurkan kepada para petugas medis Covid 19 di RSUD Tengku Rafi'an.Perwakilan RAPP Samsuriya M. Hasyim usai menyerahkan bantuan tersebut secara simbolis

Selengkapnya

Bagi-bagi Masker Gratis BRI Siak ke Pedagang di Pasar


Siak | Senin 20-04-2020, 10:42 WIB

SIAK, Liputanonline.com -Untuk mendukung pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan kegiatan ekonomi di tengah pandemi Covid-19, Bank BRI Kantor Cabang Siak menyalurkan bantuan 387 masker kepada pedagang Pasar Belantik, Pasar Dayun, Pasar Jayapura dan Pasar Sungai Apit.Pemberian bantuan ini merupakan komitmen BRI untuk terus mendampingi pelaku UMKM gar tetap dapat beraktivitas dengan aman.Pemimpin Kantor Cabang BRI Siak, Selamat Riadi, mengatakan bahwa pemberian bantuan masker itu

Selengkapnya

Bupati Alfedri Siapkan Bantuan untuk 800 UMKM Terdampak Covid-19


Siak | Minggu 19-04-2020, 11:48 WIB

SIAK, Liputanonline.com -Pemerintah Siak menyiapkan skema bantuan untuk Usaka Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang terdampak akibat pandemi Covid-19. Meski belum masuk zona merah penyebaran Covid-19, namun dampaknya sudah dirasakan pelaku UMKM.Menurut data Dinas Koperasi dan UMKM Siak sedikitnya sudah 800 lebih pelaku UMKM yang terdampak Virus Corona di Siak. Sebagian besar dari mereka memilih tutup."Kita harus gerak cepat dan menciptakan skema dan formulasi bantuan yang pas untuk mereka," kata

Selengkapnya

Masdiana Terharu Terima Bantuan Sembako Dari PKK dan Dekranasda Siak


Siak | Sabtu 18-04-2020, 08:30 WIB

Siak, Liputanonline.com - Masdiana (60) warga Kelurahan Sungai Mempura tidak menyangka sekaligus terharu saat menerima bantuan sembako dan masker yang langsung diantar Ketua PKK Kabupaten Siak Rasidah Alfedri, Kamis (16/4/2020). "Ya Allah, terharu sayo miko mau datang kerumah sayo yang jelek ini" kata Masdiana kepada Rasidah dan pengurus PKK dan Dekranasda lainnya. Buk Ana, sapaan hari-harinya menuturkan bahwa usai memotong karet ia diberitahu oleh salah seorang warga Mempura bahwasanya ada

Selengkapnya

PKK dan Dekranasda Siak Salurkan Sembako dan Masker Bagi Warga Dhuafa


Siak | Kamis 16-04-2020, 08:49 WIB

SIAK, Liputanonline.com - Sebagai wujud kepedulian kepada masyarakat kurang mampu ditengah wabah Pandemi Covid 19, Tim Penggerak PKK dan Dekranasda Kabupaten Siak, menyalurkan bantuan paket sembako di Kecamatan Siak dan Mempura, Rabu (15/4/20). Ketua Tim Penggerak PKK Rasidah Alfedri menuturkan, distribusi bantuan paket sembako dialokasikan hanya kepada masyarakat yang benar-benar membutuhkan. Untuk hari ini di serahkan sebanyak 22 paket dengan jumlah keseluruhan sebanyak 100 paket. "Bantuan

Selengkapnya

Serahkan Bantuan Untuk ODP Tidak Mampu dan ADP Tim Medis Kepada Pemkab Siak


Siak | Selasa 14-04-2020, 14:39 WIB

Siak, Liputanonline.com - Badan Operasi Bersama (BOB) PT Bumi Siak Pusako - Pertamina Hulu menyerahkan Bantuan berupa sembako yang diperuntukkan bagi masyarakat khususnya ODP yang kurang mampu melalui Pemerintah Daerah Kabupaten Siak. Selain itu BOB juga menyerahkan bantuan berupa masker serta Alat Pelindung Diri (APD) dan baju safety yang diserahkan secara simbolis kepada Bupati Siak Alfedri.‎Bantuan yang diterima oleh Pemkab Siak dari Badan Operasi Bersama (BOB) PT Bumi Siak

Selengkapnya

Bupati Siak Sampaikan LKPJ Pada Paripurna DPRD Dalam Sejarah Negeri Istana


Siak | Selasa 14-04-2020, 11:46 WIB

Siak, Liputanonline.com - Bupati Siak Alfedri menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Siak Tahun 2019 dan Ranperda Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Siak Sri Indrapura Tahun 2020-2040 bersempena Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Siak, Senin (13/04/20). Rapat Paripurna tersebut merupakan yang pertama kali dalam sejarah Negeri Istana, yang dilaksanakan melalui Video Conference, ditengah pandemi Covid 19 yang melanda hampir seluruh daerah di Indonesia.Dari

Selengkapnya

Bupati Siak Ikuti Video Conference Menteri Kebinet Indonesia Maju


Siak | Kamis 09-04-2020, 21:26 WIB

Siak, Liputanonline.com - Bupati Siak Alfedri bersama dengan Kepala Daerah setingkat Gubernur, Bupati dan Walikota se-Indonesia, mengikuti Video Conference bersama Kementerian Dalam Negeri dengan agenda Koordinasi Implementasi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di daerah, dalam rangka pencegahan penyebaran dan percepatan penanganan COVID-19 dari Ruang Command Center Siak Live Room di kantor Bupati Siak, Kamis (9/4/2020).Teleconference tersebut dipimpin langsung oleh Menteri Dalam Negeri

Selengkapnya

Bantu Masyarakat Terdampak Ekonomi Akibat Pandemi Covid 19, PSMTI–PPSWN Salurkan Bantuan


Siak | Rabu 08-04-2020, 22:52 WIB

Siak, Liputanonline.com - PSMTI (Persatuan Sosial Marga Tinghoa Indonesia) Kabupaten Siak bekerjasama dengan Perkumpulan Petani Sarang Walet Nusantara (PPSWN) Kabupaten Siak, melaksanakan aksi sosial Peduli Covid 19 dengan menyerahkan bantuan 22 unit wastafel portable, serta membagikan 333 paket sembako kepada warga Kelurahan Kampung Dalam dan sekitarnya. Paket bantuan wastafel portable yang diperuntukkan ditempat-tempat umum  tersebut disalurkan melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Siak, dan

Selengkapnya

Bantu Masyarakat Terdampak Ekonomi Pandemi Covid-19


Siak | Rabu 08-04-2020, 16:26 WIB

Siak, Liputanonline.com - PSMTI (Persatuan Sosial Marga Tinghoa Indonesia) Kabupaten Siak bekerjasama dengan Perkumpulan Petani Sarang Walet Nusantara (PPSWN) Kabupaten Siak, melaksanakan aksi sosial Peduli Covid 19 dengan menyerahkan bantuan 22 unit wastafel portable, serta membagikan 333 paket sembako kepada warga Kelurahan Kampung Dalam dan sekitarnya. Paket bantuan wastafel portable yang diperuntukkan ditempat-tempat umum  tersebut disalurkan melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Siak, dan

Selengkapnya

Bupati Alfedri Secara Simbolis, Bank BRI Cabang Siak Salurkan Bantuan Untuk Masyarakat


Siak | Rabu 08-04-2020, 16:18 WIB

Siak, Liputanonline.com-Sebagai bentuk kepedulian terhadap kebutuhan masyarakat Kabupaten Siak di tengah merebaknya Pandemi Covid-19, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Cabang Siak menyerahkan bantuan berupa 9 unit wastafel portable, yang diserahkan melalui Pemerintah Kabupaten Siak. Selain itu bantuan 2 unit sprayer desinfektan, dan 10 liter hand sanitizer, dan 1 set tong sampah juga turut diserahkan, yang secara simbolis diterima oleh Bupati Siak Alfedri di Kantor Bupati Siak, Rabu

Selengkapnya

Pemkab Siak Salurkan Bantuan Tahap II Sebanyak 587 Paket Sembako Untuk ODP di Kabupaten Siak


Siak | Selasa 07-04-2020, 21:19 WIB

Siak, Liputanonline.com - Bupati Siak Alfedri di dampingi para Asisten dan sejumlah pimpinan OPD di lingkungan Pemkab Siak. Menyerahkan secara simbolis sejumlah paket sembilan bahan pokok kepada para Camat.Bantuan sembako yang diserahkan itu, hasil pengalangan dana secara sukarela dari seluruh pimpinan OPD, kepala Bagian, para Camat dilingkungan Pemkab Siak dan para Anggota DPRD Siak. Hingga saat ini paket sembako yang sudah terkumpul dan disalurkan berjumlah 1400 paket sembako."Penyaluran

Selengkapnya

Kabupaten Siak Bersiap Manfaatkan Teknologi Aplikasi Berbasis GPS


Siak | Selasa 07-04-2020, 21:12 WIB

Siak, Liputanonline.com - Untuk memantau pergerakan ODP (Orang Dalam Pemantauan) di Kabupaten Siak yang saat ini berjumlah 1439 oran, Bupati Alfedri mengatakan sedang mempersiapkan pembuatan aplikasi Pemantauan ODP berbasis GPS. Aplikasi tersebut saat ini tengah digesa pembuatannya oleh Dinas Kominfo Kabupaten Siak agar segera dapat dimanfaatkan di masa Tanggap Darurat Bencana Non Alam Covid 19 ini. Hal tersebut dikatakannya saat memimpin Rapat Koordinasi Penyajian Data Validasi Covid-19

Selengkapnya

Sambut Bulan Ramadhan, Bupati Siak Menghimbau Agar Jangan Ada Kegiatan Kenduri Dan Mandi Balimau


Siak | Rabu 01-04-2020, 16:31 WIB

Siak, Liputanonline.com - Bupati Siak Alfedri, bersama Polres Siak, beserta unsur Forkopimda, mengikuti acara Gerakan bersama Polres Siak dan Forkopimda untuk memutus rantai penyebaran virus korona (Covid-19) di Kabupaten Siak.Acara tersebut dilaksanakan di Lapangan Tugu Siak, dan memiliki beberapa kegiatan diantaranya video conference bersama Kapolsek se-Kabupaten Siak, Penyemprotan Desinfektan di sekitaran kota Siak, mesjid Al-Fatah, pasar rakyat Belantik dan pelabuhan Tanjung Buton.Dalam

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Madri Daud:Sangat Penting Buat Pemerintah Daerah dan Masyarakat Memahami Makna Penting
02 Bupati Meranti Menghadiri Upacara Peringatan Hari Otoda XXVIII Tahun 2024
03 Asisten III Meranti Menghadiri Perpisahan Siswa/i MAN Sakti
04 Pemko Pekanbaru Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
05 Jambore PKK Tingkat Kota Pekanbaru Tahun 2024 Akan Berlangsung Meriah
06 Bupati Meranti Diwakili Sekda Ikut Meresmikan Kantor Cabang Bank Panin Selatpanjang
07 Bupati Meranti Diwakili Asisten I Membuka Gelar Karya P5 Kasih Maitreya
08 Pj Walikota Pekanbaru Ingin Insentif ASN Pulih
09 Pemko Pekanbaru Menggesa Proses Penyerahan Aset Jalan ke Pemprov Riau
10 Paripurna Istimewa Yang Tidak Korum Dibanjiri Interupsi di Luar Agenda Sidang
11 Wabup Indra Gunawan Hadiri prosesi adat jalang monjalang mamak
12 Rektor UPP Rohul Wisudakan 425 Mahasiswa
13 Ketua DPRD Wansori Sambangi Kediaman Pasien Pauzi Ramadhan Setelah Dirawat RS Urip Sumoharjo
14 Pemkab Rohul Jadwal Keberangkatan JCH Calon Haji Tahun 2024
15 Kejari Bersama Diskominfo Gelar Pelatihan Jurnalistik Bagi Staff
16 Lakukan Uji Kompetensi Wartawan Angkatan XXIII, Terlaksana Di Pekanbaru
17 Kecelakaan Maut Di Tol Pekanbaru - Dumai, Tewaskan Dua Orang
18 Harapan Plt Kakan Kemenag Pekanbaru:Siswa Madrasah Diharapkan Terus Tingkatkan Prestasi
19 Cegah Inflasi Pasca Lebaran, Pj.Bupati Subsidi Harga Bawang Merah dan Ikan
20 Bupati Meranti Menghadiri Pembukaan MTQ ke-42 Tingkat Provinsi Riau
21 Sentra UMKM Targetkan Sudah Launching Pertengahan Mei
22 Asisten II Kota Pekanbaru Meresmikan Rumbai Food Paradise
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© PT.RAFAEL LIPUTAN ONLINE PERS - LIPUTANONLINE.COM - AKTUAL & TERPERCAYA